Perbedaan Lanyard Sablon Dan Printing
Pada kesempatan kali ini kami review perbedaan lanyard sablon dan printing. Sablon dan printing adalah warna yang di gunakan pada tali id card untuk mencetak logo atau teks pada permukaan tali.
Perbedaan Lanyard Sablon Dan Printing Bagaimana?
Lanyard adalah sebuah tali gantungan untuk meletakan kartu identitas atau benda lain seperti hp dan USB, tali lanyard biasa kita jumpai pada tempat kerja seperti bank, instansi pemerintah, travel, tour, umroh, haji atau panitia sebuah event.
Namun kali ini kita akan membahas perbedaan dari lanyard sablon dan printing, semoga review ini bisa membantu anda dalam memilih lanyard yang akan di pesan nantinya.
Tali Id Card Sablon
Tali id card sablon adalah tali gantungan yang di warnai menggunakan metode sablon, biasanya sablon untuk memberikan logo atau teks pada permukaan tali sebagai simbul tempat kerja atau tempat usaha.
Keuntungan Dan Kekurangan Sablon
Tali lanyard sablon memiliki keuntungan dan kekurangan, bagi pengusaha jasa travel, tour, umroh atau haji cocok pakai tali jenis sablon keuntungannya harganya jauh lebih murah namun kekurangannya untuk jangka lama dan pemberian warna. Jika tali id card sablon di pakai waktu lama maka logo atau teks mudah rusak serta warna yang di pakai 1 atau 2 warna saja.
Baca Juga: Cara Membersihkan lanyard
Lanyard Printing
Tali lanyard printing adalah tali yang di warnai menggunakan metode digital printing, pada permukaan tali akan dilapisi warna dan tali ini lebih awet di banding tali id card sablon.
Kelebihan Lanyard Print
Kelebihan dari tali ini adalah bisa diberikan banyak warna dan lebih tahan lama serta tidak mudah rusak. Pemberian logo atau teks akan terlihat jelas dan halus.
Dari penjelasan di atas perbedaan lanyard sablon dan printing semoga memberikan informasi kepada anda untuk menentukan lanyard yang akan anda beli.
Tempat Bikin Tali Id Card Murah
Apakah Anda ingin mencetak tali id card sablon atau printing dengan harga murah? Kamilah jawabannya sebagai tempat bikin tali id card murah.
Tidak hanya harga yang murah, tentunya kami mengutamakan kualitas serta ketepatan waktu. Silahkan hubungi kami jika ingin membuat lanyard. Kami menerima pesanan satuan dan grosir dan bisa kirim-kirim ke tempat Anda!
Artikel ini sangat membantu sekali min jd memberikan info kpd calon pembeli. Kmrn saya lht temen pakai lanyard kelihatan bagus ternyata jenis print dan punya sablon ๐
Terima kasih atas partisipasinya. Jika artikel ini membantu bisa sharing ke teman-teman
Maaf pak tanya. Kalau yg warnanya kyk berkilau itu namanya lanyard digital printing ya? Td sdh saya kirim email.
Lanyard yang permukaannya halus dan terlihat berkilau pakai printing pak. Email sudah kami terima pak. Terima kasih
slmt siang pak/ibu maaf mau tanya, lanyard print kalau dibuat pendek sekitar 8cm buat gantungan resleting apakah bs? Terima ksh
Slmt siang pak. Untuk lanyard produksi kami bisa desuai ukuran yang di pesan. Kami juga bikin lanyard digital printing untuk gantungan kunci atau resleting. Silakan bpk/ibu hubungi CS kami untuk informasi lebih lanjut. Terima kasih
Malam pak. Untuk lanyard print sama sablon untuk hasilnya lbh bagus mana ya
Salam Kaos Grosir. Untuk hasil lebih bagus yang lanyard digital print karena bisa banyak warna dan hasil cetakan lebih detail. Terima kasih